Sabtu, 17 April 2010

Profile



* Nama : Yaotome Hikaru

* Professi : Penyanyi
* Tempat tanggal lahir : Miyagi, 02 Desember 1990
* Tinggi : 172cm
* Berat : 53 kg
* Golongan darah : O
* Grup pertama : Ya-ya-yah
* Grup sekarang : Hey! Say! JUMP
* Tallent agency : Jhonny and Associates

Yang Hika-chan suka :
* Semua warna coklat, bir, putih dan hitam
* Paling suka mengoleksi mainan mobil-mobilan
* Hobi baca majalah mobil dan mendengarkan lagu barat
* Paling suka sama anjing
* Suka main Billyard/pool sejak SUMMARY 2008
* Suka Miso Soba Boil
* Segala makanan yang ada wasabi-nya
* Paling suka makanan yang pedas (lebih pedas lebih baik)
* suka semua makanan yang manis
* OR (terlebih sepak bola dan Baseball)
* Main game sepak bola
* Suka membuat orang tertawa dengan membuat hengao atau melakukan monomane

Yang Hika-chan ga suka:
* Warna Ungu
* Kucing , ulat dan serangga
* Pelajaran geography
* Ga ada satupun makanan yang ga disukai

About Hika-chan :
* Dia yang menulis lagu Ima Susumou "ya-ya-yah"
* Tampil bersama Yabu-kun di TV live "Yabu and Hika Onegai Kigdom" sejak January 2009
* Composed lagu Tears and Smile , dan Ybu yang menulis Liriknya
* Dia yang menulis bagian rap di lagu Score
* Matannya A-chan "PERFUME", putus tahun 2009.
* Sekarang Hika-chan lagi jomblo, karena dia sedang tidak tertarik dengan hubungan
percintaan untuk sekarang (dia mengatakan hal ini ketika wawancara majalah)
* Hika-chan adalah orang yang baik terhadap semua orag
* Sering melamun
* Tipe cewe : periang, pendek, dan bisa mengubah suasana di sekelilingnya
* Pertama kali muncul di majalah Duet Poteto and Wink Up edisi bulan Maret 2003
* Giginya yang gingsul menjadi ciri khasnya yang paling menarik
* Negara yang ingin dikunjungi: Guam
* Negara yang pernah dikunjungi : Las Vegas, Thailand, dan Hawaii
* Drama : 3 nen B kumi (3-B)/Kinpachi sensei (Yabu, Hika, Taiyo), Stand by me
* Bergabung dengan Jr sejak 2002
* Dia bergabung engan Jhonny karena dia mengagumi Kamenashi Kazuya dari KAT-TUN
ketika dia menjadi penari latar di Kinki Kids
* Pernah menjadi junior di "Kitty"
* Bergabung dengan ya-ya-yah pada tahun 2003
* Dia adalah seorang "pelawak" di Hey! Say! JUMP
* Seorang kidal
* Kakinya yang paling kuat yaitu kakinya yang kanan
* Paling jago handstanding sama dance

4 komentar:

Priscilla Afta mengatakan...

waduuh..waduuh..
hika lover, chinennya jugaa kidaal lhoo,
kita samaan yoo..
heu

Yoshitaka Asuka mengatakan...

dapet darimana infonya?

aiintnohikari mengatakan...

@chii-chan : iya dong , i love him so much . haha
@asuka-san : mm , infonya si dapet dari mana-mana , hehe . asuka-chan paling suka sama siapa di HSJ ? km anak mana ?

Ndong-Chan mengatakan...

wah.... Hika~ Chan Fans ya... ???
sama donk kayak saya ^O^

Posting Komentar